Pada terbitan sebelumnya telah diberikan contoh soal dan pembahasan mengenai harga pokok penjualan (HPP) dan jurnal penyesuaian persediaan barang. Menyambung hal tersebut, berikut kami terbitkan tentang contoh soal dan pembahasan mengenai laporan laba rugi perusahaan dagang.
Soal 1 : Menghitung Laba Bersih sebelum Pajak
Carilah laba bersih Usaha Dagang Cimporong Hanyuik di bawah ini.
Penjualan bersih Rp 100.000
Harga Pokok Penjualan Rp 50.000
Beban administrasi Rp 14.000
Beban Penjualan Rp 17.000
Pendapatan di luar usaha Rp 4.500
Beban diluar usaha Rp 3.000
Lihat Pembahasan
Soal 1 : Menghitung Laba Bersih sebelum Pajak
Carilah laba bersih Usaha Dagang Cimporong Hanyuik di bawah ini.
Penjualan bersih Rp 100.000
Harga Pokok Penjualan Rp 50.000
Beban administrasi Rp 14.000
Beban Penjualan Rp 17.000
Pendapatan di luar usaha Rp 4.500
Beban diluar usaha Rp 3.000
Lihat Pembahasan
Share Yuk
No comments:
Post a Comment